PE Foam Laminasi Jakarta
PT.MK88 Jakarta produsen PE Foam Polos & Foam Laminasi MPET Aluminium, speks standard & khusus. Foam kuat, awet, ringan, kualitas TOP, harga OK, (L) sd 1,35m, single layer / doubling.

Apa itu PE Foam
PE Foam diekstrusi dari plastik LLDPE, berstruktur multi cell tertutup, kuat, ringan dan anti air. Multi cell tertutup berisi udara akan menjadi bantalan yang kenyal, efektif meredam benturan / getaran / tekanan, sekaligus insulator suhu / suara, dan akan mengambang di atas permukaan air.
PE foam tidak berbau, tidak berjamur, bisa dipergunakan berulang dan 100% bisa didaur ulang. PE Foam Polos yang belum diproses, banyak dipergunakan pada industri packaging, industri konveksi tas, jaket dan bidang kontruksi bangunan sebagai peredam getar / suara.
PE Foam Laminasi
Proses laminasi / penggabungan antara 2 macam bahan yang berbeda sifat, akan didapatkan bahan gabungan yang mempunyai keunggulan dari kedua bahan awal.
PE foam bisa dilaminasi :
- PE Foam / Bubble Wrap
- PE Film / Kertas Kraft
- Woven
- Foil penahan panas : MPET, Aluminum Foil
- Metal (spandek)


PE Foam Laminasi Spandek
Foam yang diaplikasikan pada metal spandek. Meredam suara hujan dan panas dengan baik. Tersedia dengan ketebalan 2mm hingga 5mm.

Aplikasi PE FOAM Laminasi
- kemasan / packaging,
- apparel konveksi tas (padding), jaket, kasur tidur.
- bahan bangunan kontruksi sebagai insulasi panas (peredam atap), insulasi dingin (ducting AC), peredam getar (underlayer flooring), peredam suara dan panas (partisi dan spandek).
- bahan pelampung
Kami bisa memproduksi PE FOAM Laminasi sesuai kebutuhan kebutuhan anda, data yang diperlukan untuk foam spesifikasi khusus biasanya :
- Ukuran, ketebalan, density, fungsi
- Additives :
- Warna selain warna natural putih
- Anti mikroba
- Anti static
- Conductive / Electrostatic Dissipative
Hubungi kami (klik untuk form email)
PT.Mulia Karya Berkah Bersama (PT.MK88)
Jl. Mercedes Benz km.8, Desa Cicadas, Gunung Putri,
Bogor, Indonesia
Tel. (021) 86864045
Fax (021) 8686 4042
Email : sales.ptmk88@gmail.com
PF : PE FOAM Laminated
Base Material
Base material is PE Foam which available in various thickness range.
Single layer of foam thickness from 2mm to 8mm. Multiple layer foam thickness up to 100mm.
Natural colour of foam is white, but other colour request like blue, grey and black are welcome.
Additives like flame retardant, anti UV, anti static can be requested.
PF : PE FOAM Laminasi
Laminated Film
Laminated film :
- Pure Aluminium Foil
- MPET Film
- Special Treatment Foil
Available for 1 sided or 2 sided lamination.

Application
PE Foam is popular use for padding for apperal and bags industries.
Laminated PE Foam is ideal for thermal and sound insulation.
Use on roof and wall insulation on building, the 2mm single layer laminated foam is popular use on the metal roof lamination.
MPET laminating PE Foam also popular use on the under-layer for flooring.